Senin, 06 April 2015

Pembagian Brosur Ops Simpatik - 2015 Polres Rokan Hilir di SMAN 2 Ujung Tanjung

Kamis tanggal 2 April 2015 Satuan lalu Lintas Polres Rokan Hilir   telah melaksanakan Operasi Simpatik di Kecamatan Tanah Putih. Pelaksanaan ops simpatik 2015 lebih mengutamakan  memberikan himbauan kepada masyarakat yang sedang berada di tempat keramaian, dan juga melakukan penyebaran brosur  kepada Siswa SMAN 2 Ujung Tanjung Kec. Tanah Putih tentang telah  dimulainya ops simpatik 2015 yang berlangsung selama 21 Hari sejak tanggal 1 April sampai tanggal 21 April 2015. 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar